.webp)
GenPI.co - Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk menunjukkan rasa sayang kepada pasangan, salah satu cara yang biasa dilakukan banyak orang adalah dengan berpelukan.
Tak hanya untuk menunjukkan rasa, berpelukan ternyata mempunyai banyak manfaat untuk kehidupan.
BACA JUGA: Stres Memulai Awal Pekan? Berpelukan Dulu Biar Tenang
Penasaran apa saja? Berikut ulasannya, seperti yang sudah dirangkum dari berbagai sumber.
1. Meningkatkan mood
Berpelukan dengan pasangan yang disayang dipercaya dapat meningkatkan mood.
Saat perasaanmu sedang tidak baik-baik saja, berpelukan dengan pasangan akan membuatmu merasa bahagia.
2. Mengurangi stres
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News