
Hal ini dapat membuat tumit menjadi selalu basah dah mudah kapalan.
3. Menggunakan sabun yang tidak tepat
Pemilihan sabun turut memengaruhi kondisi kulit, termasuk bagian tumit.
Bila menggunakan bahan yang cenderung keras dapat membuat kulit menjadi kering hingga pecah-pecah.
BACA JUGA: Cara Mengatasi Kulit Gatal Setelah Mencukur Bulu Kaki dan Ketiak
Maka, penting untuk menggunakan sabun yang sesuai jenis kulit. (*)
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News