
GenPI.co - Mata saya merah dan terasa mengganjal ketika saya menggunakan softlens.
Sudah saya coba untuk mengobati dengan menggunakan obat tetes mata, tetapi merah di bagian mata belum kunjung reda.
BACA JUGA: Hati-Hati, Pakai Softlens Kadaluwarsa Bikin Mata Buta
Sebaiknya pa yang harus saya lakukan? Apakah kondisi tersebut berbahaya?
(Risma, 22 tahun, Jakarta)
Jawaban
Dokter spesialis mata, dr Elisabeth Irma Dewi Kristiani
Kondisi tersebut kemungkinan diawali dari iritasi karena penggunaan kontak lensa. Kemudian, terjadi peradangan di mata.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News