SPECIAL REVIEW

Tonymoly Delight Tony Tint Red, Bikin Bibir Lembap & Merah Merona

Tonymoly Delight Tony Tint Red, Bikin Bibir Lembap & Merah Merona - GenPI.co
onymoly Delight Tony Tint Red (foto: tonymoly.us)

GenPI.co - Bibir merah merona selalu diupayakan para wanita untuk menunjang penampilan dan makin percaya diri.

Pastinya kaum hawa akan memberikan sentuhan lipstik atau lip tint pada bibir agar bibir cantiknya makin menggoda.

BACA JUGAPakai Eyelashes Sarita Beauty Nyaman dan Aman Banget

Jika kamu ingin bibir makin memesona dan tetap sehat, coba lah gunakan Tonymoly Delight Tony Tint Red.

Pasalnya produk itu memiliki warna yang dapat melekat lebih lama, dan juga ringan saat menempel pada bibir.

Alhasil, penampilan bibir akan matte tanpa takut keriput akan muncul pada bibir kamu.

Tonymoly Delight Tony Tint Red memiliki tiga kandungan oil yang berperan dalam menjaga kesehatan bibirmu.

BACA JUGABibir Gelap Bikin Pede Lenyap? Lip Cream Sarita Beauty Solusinya

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya