
GenPI.co - Setiap orang tua pasti ingin memberikan suatu yang terbaik untuk calon anaknya, termasuk nama dengan makna yang juga terbaik.
Anak yang sudah sangat dinantikan dalam keluarga pasti memiliki doa dan harapan kuat dari kedua orang tua dalam namanya, terlebih dalam menghadapi segala tantangan dalam kehidupan.
BACA JUGA: Penuh Cinta, Nama Bayi Perempuan yang Artinya Bersifat Penyayang
Berikut adalah 8 rekomendasi nama bayi yang memiliki arti kuat, sebagaimana dilansir dari berbagai sumber.
1. Aaro
Nama Aaro bisa kamu berikan pada calon anak laki-laki, karena memiliki makna gunung kekuatan dalam bahasa Arab.
2. Abelardo
Dalam bahasa Spanyol, kamu bisa memberi nama si jagoan kecil Abelardo kerena memiliki arti mulia dan kuat.
3. Andrew
Di mana pun, nama Andrew cukup banyak digunakan, namun dalam bahasa Yunani nama tersebut memiliki arti kuat dan jantan.
4. Aziz
Nama Aziz cukup populer di Indonesia. Tak heran karena nama dalam bahasa Arab ini memiliki arti kuat dan dicintai.
5. Aadya
Nama Aadya memang terdenger cukup unik. Walau begitu, nama tersebut dapat kamu berikan pada si kecil karena memiliki arti kekuatan.
6. Asta
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News