.webp)
GenPI.co - Bila merujuk pada asal muasalnya sebagai energi tertinggal dari sebuah kehidupan, hantu bisa jadi punya zodiak.
Saat dalam bentuknya sebagai manusia, ia dilahirkan dalam waktu tertentu, di bawah naungan zodiak tertentu pula.
BACA JUGA: Libra, Scorpio, Sagitarius Raih Hoki di 2021 dengan Cara Berikut
Sebuah artikel berjudul ‘Sign of the Zodiac in Ghost’ yang dipublikasi di liveabout.com pengalaman seorang Astrologi bernama Robert Pheonix.
Ia mengidentifikasi agresivitas roh penasaran yang menghantui kawasan Savannah, Georgia, Amerika Serikat berdasarkan zodiak mereka.
Mari lihat seberapa mengerikannya hantu berzodiak Libra, Scorpio, dan Sagitarius!
Libra
Hantu Libra juga memiliki kemampuan untuk memvisualisasikan diri. Namun mereka tidak akan semenakutkan Hantu Leo.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News