
5. Bertengkar karena lupa janji
Janji yang tak ditepati itu layaknya menggali kubur kalian sendiri. Coba minta maaf dan jelaskan kenapa kamu bisa sampai lupa.
BACA JUGA: Bukan Ratu Tega, Ketahui Alasan Wanita Berbohong pada Pasangan
Kalian juga bisa berikan pasangan kejutan spesial sambil bilang “Aku memang butuh kamu, deh. Kamu selalu mengingatkan aku yang pelupa ini". (*)
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News