Kalender Haid Bantu Mendeteksi Gangguan Hormonal, Apa Betul, Dok?

Kalender Haid Bantu Mendeteksi Gangguan Hormonal, Apa Betul, Dok? - GenPI.co
Foto: mayapadahospital.com

Yang harus diperhatikan adalah periode berlangsungnya menstruasi yang umumnya berjarak 21-35 sejak hari pertama menstruasi.

Kemudian, perhatikan periode berlangsungnya menstruasi yang umumnya berlangsung antara 3-7 hari.

Jangan menganggap sepele keluhan seputar menstruasi karena bisa jadi berhubungan dengan hal lain yang lebih serius seperti Sindrom Polikistik Ovarium (PCOS) atau gangguan hormonal. 

BACA JUGAKenali Tanda-tanda Menstruasi Akan Segera Datang

Oleh karena itu, kalender menstruasi dibutuhkan dalam memudahkan penghitungan siklus menstruasi di sela-sela aktivitas. (*)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya