Bayi Rewel di Malam Hari? Ini 4 Penyebab dan Cara Mengatasinya

Bayi Rewel di Malam Hari? Ini 4 Penyebab dan Cara Mengatasinya - GenPI.co
Ilustrasi bayi menangis. Foto: Pixabay

Kolik merupakan kondisi saat bayi di malam hari dengan sangat keras dan lama, dan biasanya dikaitkan dengan gangguan pencernaan.

Jika hal ini terjadi, cobalah untuk menggendong dan usap perlahan di bagian punggungnya untuk membuatnya merasa lebih tenang. 

Popok basah

Popok yang basah dan penuh di malam hari dapat membuat bayi tidak nyaman dan menjadi rewel. 

Maka dari itu, segera periksa popoknya saat bayi menangis di malam hari.

BACA JUGA: 3 Obat Pilek yang Ampuh dan Aman untuk Anak Maupun Bayi

Kesepian

Bayi biasanya kali tidur sepanjang hari dan terjaga hingga subuh. Ketika bayi terjaga sendirian di malam hari, dia akan merasa kesepian dan menangis.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya