
GenPI.co - Perceraian terkadang memang sulit untuk dihindari. Berbagai macam alasan dilontarkan pasangan ketika mereka hendak bercerai.
Seperti dilansir Yourtango, berikut alasan yang sering menyebabkan perceraian terjadi.
BACA JUGA: Ajukan 4 Pertanyaan Ini ke Pasanganmu Sebelum Menikah
1. Kehilangan prinsip hidup
Anda atau pasangan telah kehilangan misi bersama dalam mengarungi bahtera rumah tangga.
Semangat untuk menjalin dan menjaga prinsip hidup dalam pernikahan tidak lagi seiring sejalan.
Anda dan dia menemukan perbedaan prinsip yang tidak dapat disatukan kembali. Hal ini membawa rumah tangga Anda diambang perceraian.
2. Kehilangan keintiman
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News