
GenPI.co - Susu nabati merupakan alternatif terbaik bagi para vegan dan orang yang intoleran laktosa.
Tak kalah dari susu yang berasal dari hewani, susu nabati juga memiliki banyak khasiat, mulai dari kesehatan hingga kecantikan.
BACA JUGA: Sehatkah Sarapan Hanya dengan Minum Susu?
Dilansir dari Boldsky, berikut ini beberapa jenis susu nabati dan manfaatnya untuk tubuh.
1. Susu kedelai
Susu kedelai merupakan susu nabati yang kandungan gizinya paling mendekati susu sapi. Susu yang terbuat dari kacang kedelai ini kaya akan protein dan dapat membantu mempromosikan pola makan seimbang.
Selain itu, susu nabati juga bebas kolesterol, sehingga baik untuk meningkatkan kesehatan jantung.
2. Susu almond
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News