
Kehadiran sentuhan tekstil bermotif di ruangan bakal menampilkan kenyamanan, kehangatan, dan juga fungsional.
Kamu bisa tambahkan bantal lantai, karpet, dan gorden yang cantik.
BACA JUGA: 4 Tips Mengatasi Rumah Bocor Akibat Hujan Deras
3. Tambahkan unsur alam
Menambahkan unsur alam di ruangan rumah misalnya ranting atau bunga, dan tanaman bisa memberikan kesan hangat.
Tidak hanya itu ruangan makin menarik, dapat kamu wujudkan lo.
4. Warna cat dinding
Pemilihan cat dinding tidak boleh asal-asalan, agar ruangan terkesan hangat.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News