.webp)
Selain itu, teh hijau bisa menghilangkan flek hitam akibat polusi yang menempel di wajah.
Ampas teh juga bisa mengangkat sel kulit mati. Jika kulit istri terlihat lebih muda, suami pasti tambah sayang.
2. Menghilangkan Kantong Mata
Teh terbukti mengandung antioksiden dan tanin yang cukup baik untuk kesehatan.
Dua kandungan tersebut bisa membantu melawan kantong mata bagi para wanita.
Selain itu, ampas teh juga bisa membantu mengecilkan pembuluh darah halus di bawah mata.
Pembulu itu selama ini merupakan salah satu penyebab mata bengkak akibat kantong mata.
Khusus teh hijau, kandungan vitamin K di dalamnya juga membantu menyamarkan lingkaran hitam di bawah mata.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News