Manfaat Daun Serai Ternyata Sangat Menakjubkan

Manfaat Daun Serai Ternyata Sangat Menakjubkan - GenPI.co
Manfaat Daun Serai Ternyata Sangat Menakjubkan (Foto: Pixabay)

Sereh dapat menurunkan tekanan darah, hal ini dikarenakan daun sereh merupakan diuretik yang dapat membuang kelebihan air dan garam pada manusia melalui urine. 

Garam dan air yang berlebih pada tubuh dapat menyebabkan hipertensi atau tekanan darah tinggi. 

Caranya iris panjang atau kecil-kecil sesuai dengan kebutuhan dan campurkan ke dalam makanan sehari-hari.

BACA JUGA: Hokinya Tembus Langit, Dewi Fortuna Bikin 5 Zodiak Sukses

2. Menghancurkan Lemak Perut

Bagi orang yang sedang diet, sereh dapat dijadikan solusi. Pasalnya, daun ini dapat menghancurkan lemak di perut sehingga tubuh terlihat lebih indah. 

Caranya potong 3 batang sereh menjadi 4 bagian sebelum di geprek, lalu campurkan dengan satu kantong teh pilihan.

2 butir jeruk nipis yang sudah diiris tipis, dan 5 gelas air. Rebus sampai mendidih dan meresap (untuk 2 gelas teh).

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya