
Semantara, untuk orang-orang penting seperti atasan dan teman orang tua, sebaiknya berikan undangan cetak agar lebih sopan.
2. Pilih suvenir yang sederhana
Anggaran lainnya yang bisa dipangkas adalah budget untuk suvenir. Kamu tidak perlu mengeluarkan dana yang besar untuk memberikan suvenir yang mahal.
Kamu bisa memilih souvenir yang sederhana dengan harga yang lebih murah untuk diberikan kepada para tamu undangan.
BACA JUGA: 4 Pertimbangan Menikah dengan Pasangan Lebih Muda
3. Sewa baju pernikahan
Biaya pembuatan baju pernikahan merupakan salah anggaran yang paling besar ketika akan menggelar resepsi pernikahan.
Namun, kamu bisa menekannya dengan cara menyewa baju pernikahan, bukan membeli.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News