
Melon memiliki kadar air yang tinggi serta baik menghidrasi tubuh balita hingga anak-anak.
Sehingga manfaat buah melon untuk anak berfungsi menjaga cairan dalam tubuh dan membantu sistem kerja otot anak dengan kandungan elekrolit di dalamnya.
2. Manfaat Buah Melon untuk Pencernaan
Buah melom memiliki banyak sekali serat yang bisa membuat sistem pencernaan kamu semakin sehat.
Serat juga akan membuat perut awet serta kenyang. Untuk itu, disarankan agar mengonsumsi buah melon hanya bagi kamu yang sedang menjalankan program diet.
BACA JUGA: Karakternya Sangat Langka, Bikin 4 Zodiak Jauh Dari Sial
3. Dapat Menyehatkan Kulit
Kandungan vitamin c pada melon bisa menyehatkan kulit. Vitamin c mendorong produksi kolagen yang berperan dalam meregenerasi kulit.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News