
GenPI.co - Kamu biasanya mengobati penyakit dengan cara yang paling umum, seperti minum obat atau pergi ke dokter.
Namun, ada beberapa cara sederhana yang bisa kamu lakukan selain dua cara itu.
BACA JUGA: 3 Buah yang Mampu Bikin Tidur Makin Nyenyak
Cara sederhana yang bisa kamu coba adalah tidur dengan menggunakan kaus kaki basah.
Meskipun terdengar aneh, tapi cara ini terbukti ampuh untuk mengusir 3 jenis penyakit.
Dilansir dari akun Instagram @selalusehat.id, berikut 3 penyakit yang bisa diobati dengan menggunakan kaus kaki basah, serta langkah-langkah yang harus dilakukan.
1. Demam
Memakai kaus kaki basah saat sedang demam dipercaya dapat membantu menurunkan suhu tubuh.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News