
Namun, orang yang hanya ingin biasanya akan memikirkan hal yang enak saja seperti dimanja suami, mendapat uang bulanan dan sebagainya.
Akan ada manis dan asin yang akan dihadapi oleh pasangan yang hendak menikah. Sebelum akhirnya menjatuhkan hati pada pria yang Anda cintai, sebaiknya pikrkan apakah benar-benar siap atau hanya kepengin saja dengan merenungkannya dalam 4 poin yang sudah disebutkan di atas. (*)
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News