Lakukan 4 Cara Sederhana Mengatur Keuangan Sebelum Menikah

Lakukan 4 Cara Sederhana Mengatur Keuangan Sebelum Menikah - GenPI.co
ilustrasi: Pasangan kekasih (Foto : freepik)

GenPI.co - Salah satu hal yang harus diperhatikan dan diatur oleh pasangan yang akan segera menikah adalah keuangan. Hal ini penting untuk dibicarakan sejak sebelum menikah.

Sebab, akan ada banyak sekali kebutuhan dan tujuan keuangan yang harus dicapai setelah berkeluarga. Maka dari itu, kamu harus bisa mengatur dan mendiskusikan perihal keuangan dengan pasangan.

BACA JUGA: 4 Pertimbangan Menikah dengan Pasangan Lebih Muda

Bagi para pasangan yang akan segera menikah, berikut 4 tips sederhana untuk mengatur keuangan sebelum menikah.

1. Tetapkan besaran dana untuk pernikahan

Mengurus persiapan pernikahan memang merupakan hal yang tidak mudah. Kamu harus bijaksana dalam menerapkan besaran biaya pernikahan yang akan dikeluarkan. 

Ingat, setelah menikah kamu juga harus memenuhi berbagai kebutuhan hidup.

2. Diskusikan prioritas keuangan

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya