Waktunya Me Time, Ini Rekomendasi Lulur Scrub Lokal Bikin Rileks

Waktunya Me Time, Ini Rekomendasi Lulur Scrub Lokal Bikin Rileks - GenPI.co
ilustrasi: Me Time (sumber : pixabay)

Hal itu dikarenakan produk tersebut memiliki kandungan minyak jojoba dan minyak herba matsu dari Jepang.

Harganya juga hemat, hanya Rp 15 ribu sudah bisa mendapatkan produk tersebut untuk dipakai satu bulan.

2. Purbasari lulur mandi

Brand ke dua datang dari merek lokal Purbasari lulur mandi yang sudah ada sejak dahulu. Produk tersebut aman digunakan setiap hari, bisa membuat kulit cerah dan mengatasi penuaan dini.

Selain itu, Purbasari lulur mandi juga mengandung vitamin E yang bagus untuk perawatan kulit badan. Produk itu juga bisa membuat tubuhmu wangi dan segar.

Meskipun bisa digunakan setiap hari, untuk kulit sensitif sebaiknya tidak dianjurkan, ya. Harganya ekonomis hanya Rp 15 ribu.

BACA JUGA: Senin Sudah Libur? Me Time dengan 5 Hal Berikut Yuk!

3. Herbolis lulur tradisional

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya