.webp)
GenPI.co - Pada dasarnya, tebal tipisnya rambut bukanlah indikator kesehatan bagi anak secara keseluruhan.
Pasalnya, sebagai orang hal yang terpenting untuk diperhatikan adalah memastikan jika si kecil bisa tumbuh dengan baik sesuai usia perkembangannya dan selalu dalam keadaan sehat.
BACA JUGA: Bunda, Simak Nih 4 Tips Jaga Kesehatan Anak di Masa Pandemi
Ada banyak faktor yang menyebabkan rambut si kecil belum kunjung tumbuh dengan sempurna. Misalnya, karena faktor keturunan.
Tidak hanya itu, ternyata rambut bayi hanya tumbuh rata-rata seperempat hingga setengah inci setiap bulannya.
Dengan perhitungan itu, maka ia hanya memiliki tambahan panjang rambut sekitar 10-15 cm per tahun.
Meski demikian, Anda bisa melakukan beberapa cara agar rambut si kecil tetap sehat, tebal, dan menghindari kerontokan.
1. Perhatikan asupan MPASI si kecil
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News