
GenPI.co - Perut buncit merupakan salah satu masalah kesehatan yang terkadang kurang ditanggapi dengan serius.
Padahal selain mengganggu penampilan, perut buncit juga dapat menyebabkan berbagai masalah kesehatan di kemudian hari.
BACA JUGA: Daftar Makanan Berlemak yang Membantu Meningkatkan Kesuburan
Salah satu penyebab perut buncit adalah pola makan yang kurang baik.
1. Margarin
Jenis lemak yang menyebabkan perut buncit adalah jenis lemak trans dan lemak jenuh.
Lemak trans merupakan hasil sampingan pengolahan minyak dari bentuk cair ke bentuk padat, contohnya adalah margarin.
2. Makanan berlemak tinggi
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News