
GenPI.co - Bagi beberapa orang mungkin mengalami masalah terhadap komitmen dalam sebuah hubungan.
Mereka menganggap komitmen merupakan hal yang menakutkan karena harus menepati janji yang mungkin Anda sendiri tidak tahu bagaimana cara menjaganya.
BACA JUGA: 3 Kiat Memperbaiki Hubungan Setelah Pasangan Berkhianat
Seperti yang dilansir dari laman Psych Alive, ada beberapa cara untuk mengatasi rasa takut berkomitmen dalam sebuah hubungan.
Memang tidak akan berubah dalam sekejap dan mungkin membutuhkan waktu yang lama.
Akan tetapi, jika Anda yakin dan sabar tentu Anda akan mendapatkan hasil yang lebih baik untuk membangun hubungan Anda.
1. Memulai hubungan dengan perlahan
Kunci dari cara membuat komitmen dengan pasangan dalam sebuah hubungan adalah menjalaninya dengan perlahan.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News