
GenPI.co - Perasaan bahagia tengah dirasakan Asmirandah dan Jonas Rivanno, pasalnya sebentar lagi mereka akan mempunyai anak buah dari pernikahan mereka.
Usia kandungan yang saat ini ada di perut Asmirandah sudah memasuki 7 bulan.
BACA JUGA: Bisa Tampil Beda, Nih Model Terbaru Busana Etnik Kontemporer
Perasaan bahagia selalu diungkapkan melalui postingan di Instagram pribadi Asmirandah. Tak henti-hentinya ia mengucapkan rasa bersyukur, karena penantian lama itu akan menjadi kenyataan.
Meskipun tengah hamil tua, Asmirandah juga tidak pernah absen untuk tampil stylish di Instagram-nya. Outfit of the day (OOTD) Asmirandah yang kece bisa bunda tiru, nih.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News