
GenPI.co - Setiap orang pasti memiliki masing-masing cara dalam menghadapi atau menyelesaikan konflik dalam kehidupannya.
Ada yang melakukan perlawanan langsung dengan kata-kata kasar hingga cara kotor.
BACA JUGA: Timor Leste Rontok, Rakyatnya Ingin Kembali Gabung Indonesia
Namun, hebatnya ada yang diam-diam melawan melalui kebaikan yang mereka lakukan.
Berikut 5 zodiak yang terkenal mampu mengalahkan musuh mereka dengan kebaikan.
1. Taurus
Taurus merupakan sosok yang mampu membuat panas dingin situasi. Namun, saat menyangkut pertahanan diri, Taurus akan lebih memilih kebaikan untuk melawannya.
Apalagi jika Taurus menyadari bahwa musuh mereka mudah tersanjung. Taurus akan menggunakan kelemahan musuhnya itu sebagai senjata.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News