.webp)
GenPI.co - Musim Leo telah berakhir. Setelah ini, giliran zodiak ini yang bakal merasakan happy tingkat dewa.
Astrologi memprediksi, transit Leo menuju Virgo malah bakal menguntungkan empat zodiak. Penasaran, zodiak siapa saja yang dimaksud? Berikut ulasannya dilansir dari Times of India.
1. Sagitarius
Untuk Sagitarius yang berjiwa bebas dan suka berpetualang, tindakan cepat yang kamu ambil akan berakhir menyenangkan.
BACA JUGA: Zodiak Penguasa September Ternyata Hoki & Karakternya Begini
Setiap tujuan yang kamu tetapkan dan tindakan apapun yang kamu lakukan, akan menjadi pertanda yang menguntungkan.
Tetapi, perubahan emosional tidak dapat dikesampingkan. Cobalah untuk bermeditasi 10-15 menit sehari untuk memfokuskan kembali dan memusatkan pikiran kamu dari hiruk pikuk kehidupan.
2. Aries
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News