
Namun, mengkonsumsi teh selain pagi hingga siang adalah waktu yang kurang tepat.
Hal ini akan membuat badan tidak cukup bergairah, terlebih sebelum makan. Karena akan membuat dampak tidak baik untuk tubuh seperti dehidrasi, kembung, mual, dan mengganggu sistem metabolisme.
Selain itu, takaran gulanya akan memberi dampak buruk pada kesehatan, yaitu dapat memicunya penyakit diabetes, apabila teh manis dikonsumsi malam hari. (*)
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News