.webp)
GenPI.co - Menikah bisa jadi prosesi terindah yang akan dikenang seumur hidup.
Bagi beberapa orang, menikah adalah gerbang utama menuju kehidupan yang benar-benar baru.
BACA JUGA: Jangan Putus Asa, Ini Cara Perbaiki Pernikahan yang Terasa Hambar
Ternyata, pernikahan juga bisa jadi adalah gerbang menuju berbagai kondisi kesehatan yang baru.
Pernikahan memang terbukti bisa memberikan berbagai manfaat.
Namun, pernikahan tidak sehat terbukti membawa orang yang mengalaminya terkena berbagai penyakit.
Sebuah studi tahun 2005 yang dikutip dari WebMD membuktikan bahwa pernikahan yang tidak memuaskan bagi pasangannya, meningkatkan tingkat stres dan memperburuk kesehatan.
Studi lain yang dikutip dari sumber yang sama menyebutkan bahwa orang-orang dengan hubungan yang tidak bahagia berisiko terkena penyakit jantung.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News