
GenPI.co - Pengusaha Dita Soedarjo begitu sayang pada anjing putih peliharaannya.
Menjadi hewan peliharaan seorang sosialita, tentu anjingnya juga ikut merasakan nyamannya berbagai fasilitas "bling-bling" yang diberikan Dita.
Belum lama ini mantan kekasih aktor Denny Sumargo ini, bahkan mengunggah di Instagram, saat ia memiliki gendongan khusus yang begitu nyaman buat anjingnya tersebut.
BACA JUGA: Deretan Kucing Peliharaan Nagita Slavina, Harga Bikin Elus Dada
Berikut tampilan anjing kesayangan Dita Soedarjo
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News