
Berikut manfaat telur puyuh yang ternyata sangat dahsyat untuk kesehatan tubuh:
1. Menjaga kesehatan mata
Vitamin A termasuk vitamin yang cukup banyak terkandung dalam telur puyuh.
Salah satu fungsi vitamin ini adalah sebagai antioksidan yang melindungi mata dari kerusakan serta menjaga kemampuan penglihatan agar tetap normal.
BACA JUGA: Ngeri! Peneliti Asing Membongkar Sifat Buruk Pemerintahan Jokowi
2. Menjaga fungsi otak
Kandungan vitamin dalam telur puyuh membantu proses neurogenesis, menjaga fungsi saraf, dan plastisitas otak.
Konsumsi telur puyuh dengan segala kandungan nutrisinya juga bisa membantu dalam menjaga fungsi kognitif pada orang dewasa.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News