
Daun sukun juga memiliki sifat antiinflamasi, antibakteri, antiatherosklerosis, antimikroba, antikanker, antinefritis, dan antioksidan.
Berikut manfaat herbal daun sukun untuk kesehatan.
1. Atasi Alergi
Manfaat daun sukun yaitu dapat mengatasi alergi. Alergi adalah respons sistem kekebalan terhadap zat asing yang biasanya tidak berbahaya bagi tubuh.
Alergi dapat muncul karena tubuh tidak dapat membentuk hormon atau enzim yang bertanggung jawab untuk sistem anti-alergen dalam tubuh.
Kondisi ini membuat sistem dalam tubuh mengalami kegagalan ketika mengenali beberapa zat, sehingga membuat beberapa reaksi ketika berhadapan dengan alergen.
Dengan meminum 1 cangkir teh daun sukun setiap hari dapat mengurangi reaksi dan timbulnya alergi.
2. Mengatur Kolesterol
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News