.webp)
GenPI.co - Menanamkan nilai-nilai kehidupan penting untuk dilakukan sejak kecil, seperti menerapkan cara mendisiplinkan anak dan menumbuhkan rasa empati.
Anda juga perlu mengajarkan anak berbagi kepada teman-temannya dan orang lain.
BACA JUGA: 3 Permainan Seru untuk Asah Kecerdasan Anak Kala di Rumah
Hal lain yang tidak kalah penting untuk diajarkan pada si kecil yakni perihal bertindak dan bicara jujur.
Ada banyak alasan yang membuat anak berbohong dan tidak berkata jujur. Fase ini memang wajar terjadi selama masa tumbuh kembangnya.
Namun, bukan berarti Anda jadi membiarkan anak tidak berkata jujur. Tanpa didikan yang tepat, berbohong bisa menjadi kebiasaan buruk yang akan terus melekat hingga ia beranjak dewasa.
1. Mulai dari diri sendiri
Pernah mendengar peribahasa berbunyi “Buah jatuh tidak jauh dari pohonnya”? Peribahasa ini sedikit mencerminkan bagaimana anak bertumbuh kembang di bawah pengawasan oran gtua.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News