
GenPI.co - Memiliki anak yang berkebutuhan khusus sangat lah rentan terhadap berbagai penyakit, bakteri dan kuman.
Apalagi di tengah pandemi virus corona (covid-19) yang terjadi saat ini. Tentunya membuat banyak bunda khawatir akan kesehatan anak.
Bunda wajib menerapkan komunikasi yang baik terhadap si kecil yang spesial ini.
BACA JUGA: Hak Penyandang Disabilitas yang Harus Dipenuhi Negara
Mereka agar benar-benar diajarkan untuk mengikuti protokol kesehatan, sesuai imbauan pemerintah.
Meskipun sulit, sebaiknya bunda mengikuti 5 langkah di bawah ini.
1. Bantu mereka mengerti akan sejumlah informasi
Kesulitan untuk mencerna informasi tentu sering dirasakan oleh anak berkebutuhan khusus.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News