Agar Terbebas dari Lecet, Ini 3 Tips Memilih Sepatu yang Tepat

Agar Terbebas dari Lecet, Ini 3 Tips Memilih Sepatu yang Tepat - GenPI.co
Agar Terbebas dari Lecet, Ini 3 Tips Memilih Sepatu yang Tepat. Foto: Hellosehat

GenPI.co - Pergi kerja, kuliah, hangout, atau olahraga tentu membutuhkan sepatu yang tepat. Jika salah membeli sepatu, kaki Anda bisa lecet dan sakit.

Supaya tidak salah menjatuhkan pilihan, simak tips memilih sepatu yang tepat berikut ini.

BACA JUGAPunya Berbagai Jenis Koleksi Sepatu? Begini Cara Merawatnya

1. Beli sepatu di siang hari

Tips memilih sepatu yang satu ini mungkin terdengar aneh bagi Anda. Namun, tahukah Anda jika waktu membeli sepatu ternyata dapat memengaruhi sepatu yang akan dipilih.

Waktu terbaik untuk membeli sepatu adalah siang hari. Kenapa? Saat siang hari, ukuran kaki Anda berubah menjadi lebih besar.

2. Lihat sepatu baik-baik

Jika Anda telah menemukan sepatu yang menarik perhatian, jangan langsung memutuskan untuk membelinya. Ingat memilih sepatu yang tepat, bukan hanya dinilai dari desain atau warna yang menarik.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya