Catat, Kebiasaan Sarapan Pagi Dapat Melatih Otak Menjadi Cerdas

Catat, Kebiasaan Sarapan Pagi Dapat Melatih Otak Menjadi Cerdas - GenPI.co
ilustrasi: kebiasaan sarapan dapat melatih otak menjadi cerdas (Foto : women fitness)

Setidaknya, saat sarapan terdapat 4 pokok yang dikonsumsi tiap paginya agar memenuhi standart nutrisi yang tepat bagi kecerdasaan seseorang,

BACA JUGA: 4 Cara Sarapan Sehat Agar Berat Badan Turun

Membiasakan sarapan dari kecil adalah suatu kebiasaan yang baik dan dapat menjadi kebiasaan yang dibawa hingga dewasa. 

Dengan membiasakan sarapan, otak akan mengalami perkembangan bahkan sampai lanjut usia baik secara fisik juga kecerdasan. 

Tak hanya itu, sarapan juga dapat berpengaruh pada memory jangka pendek, emosional dan kewaspadaan, dan sikap tenang seseorang.
 

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya