
2. Minyak Zaitun
Buah zaitun mengandung vitamin dan antioksidan cukup tinggi. Kandungan tersebut bermanfaat untuk mengurangi radikal bebas dan melawan penuaan dini.
Caranya cukup mudah, campurkan minyak zaitun dengan perasan jeruk lemon. Lalu oleskan di area kulit yang keriput. Tunggu hingga kering, kemudian bilas dengan air bersih.
3. Lidah buaya
Lidah buaya mengandung banyak vitamin, seperti vitamin C dan E yang dipercaya dapat membantu menjaga kulit tetap kencang dan lembap.
Caranya, ambil gel lidah buaya, lalu oleskan di bagian muka yang mengalami keriput, tunggu hingga kering, kemudian bilas dengan air bersih.
4. Pisang
Buah pisang juga mengandung banyak nutrisi yang baik untuk kesehatan kulit. Masker pisang dipercaya ampuh untuk menghilangkan keriput di bagian bawah mata.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News