
Meningkatkan energi
Kandungan vitamin C yang ada di dalam buah matoa, bisa membuat tubuhmu segar dan bugar. Mengonsumsi buah ini akan membuatmu terus semangat beraktivitas sepanjang hari.
BACA JUGA: Buah Favorit Emak-emak, Manfaatnya Sungguh Mencengangkan
Menjaga kesehatan jantung
Kandungan vitamin C yang cukup tinggi pada buah matoa, dipercaya mampu menjaga kesehatan jantung dan menyehatkan pembuluh darah. Vitamin C yang tinggi berperan mencegah risiko penyakit serangan jantung.
Mengatasi Gejala Penuaan Dini
Selain vitamin C, buah ini juga banyak mengandung vitamin E. Vitamin E dapat membantu meremajakan kulit yang kusam dan keriput. Vitamin ini dapat meningkatkan produksi kolagen yang penting untuk menjaga elastisitas kulit.(*)
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News