
Banyak pelamar beasiswa fokus mendapatkan LoA dari kampus mereka. Padahal LoA (Letter of Acceptance) itu baru 10 pereen dari proses yang akan dihadapi, sisanya mencari beasiswa yang susah.
“Jangan kebalik urutannya. Pertama, beasiswanya dulu apa, baru cari tahu beasiswa tersebut akan biayain kita kalau kita daftar di kampus mana. Jadi, jangan fokus ke negara atau kampusnya. Harus tahu beasiswanya apa,” imbuhnya.
4. Ambil kelas TOEFL/IELTS
Sebagian besar pemberi beasiswa mensyaratkan pelamarnya melampirkan sertifikat bahasa seperti itu. Jadi, sebelum mempersiapkan pendaftaran beasiswa, pastikan skornya bagus. Caranya dengan ikut pelatihan atau simulasi.
BACA JUGA: 4 Jenis Perundungan di Sekolah yang Wajib Diketahui Orang Tua
“Ikut kelas banyak sekali contohnya di sahabat IELTS yang buka banyak kelas sudah ada kelas simulasi. Ambil simulasinya kalau belum bagus belajar lagi. Kalau punya duit lebih, ikut kursus sampai nilainya bagus sesuai target beasiswa tersebut,” tutupnya.(*)
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News