
GenPI.co - Pisang adalah buah mempunyai rasa manis dan nikmat, tentunya bagus untuk kesehatan. Biasanya pisang di konsumsi bagian dagingnya dan kulitnya dibuang.
Ternyata kulit pisang juga punya manfaat luar biasa kecantikan para wanita. Untuk itu jangan buang kulit pisang setelah memakan bagian dagingnya.
BACA JUGA: 5 Produk Wardah, Ampuh Usir Jerawat Sejak Dini
Berikut ini GenPI.co sampaikan informasinya manfaat kulit pisang untuk kecantikan wanita berdasarkan sumber yang telah dilansir.
1. Wajah tampak glowing
Ternyata kulit pisang bisa membuat kulit wajah wanita menjadi glowing. Tentunya menjadi solusi terbaik agar tampil cantik tapi menghemat biaya.
Cara cukup mudah tinggal gosokkan kulit pisang pada wajah sebelum tidur. Diamkan semalaman dan barulah bilas dengan air hangat, lakukan rutin.
2. Mengatasi sel kulit mati
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News