
GenPI.co - Puasa kali ini berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Pandemi Corona membuat tidak ada lagi membuatk ita merasakan keseruan ngabuburit yang kerap dilakukan sambil buka puasa.
Menunggu buka puasa sambil diam di rumah saja mungkin membuat kamu kesepian. Dari pada kesedihan memenuhi rongga dada, ambil ponsel dan chatting atau video call saja dengan teman-temanmu.
Berdasarkan ilmu astrologi, ada 3 zodiak yang cocok dijadikan teman ngobrol di telepon sambil menunggu berbuka puasa, siapa saja mereka?
BACA JUGA:
Leo
Leo merupakan sosok yang selalu pandai berbicara di depan umum. Bukan hanya karena sosoknya suka tampil, tapi sosok Leo juga pintar mencari topik pembicaraan. Ia yag kerap menjadi sorotan sangat cocok dijadikan teman berbicara untuk bertukar pikiran.
Gemini
Gemini dengan mudah bisa bersosialisasi dengan siapapun. Walau tidak sehebat Leo untuk berbicara depan umum, namun berbincang dengan Gemini tidak akan membuat kamu bosan karena ia selalu punya topik obrolan yang up to date.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News