
2. Padusan
Dulu masyarakat Jakarta melakukan tradisi padusan di Kali Ciliwung sekitar tahun 60-an hingga 70-an. Sekarang kegiatan itu sudah tidak dilakukan lagi. Mengingat kondisi kali Ciliwung yang kotor dan kerap banjir.
Padusan sendiri merupakan tradisi sakral yang biasa dilakukan masyarakat di berbagai daerah di Indonesia untuk menyambut bulan suci Ramadhan.
Tradisi ini memiliki makna membersihkan jiwa dan raga seseorang sebelum menunaikan ibadah puasa.
BACA JUGA : Ramadan Tiba: Seleb Ramai Ucapkan Selamat Puasa, Gaya Gempi Lucu
3. Bermain Bleguran
Sekitar tahun 70-qn, warga Jakarta menunggu waktu berbuka dengan bermain bleguran.
Para remaja akan pergi ke kebun untuk mencari bambu ketung atau bamboo yang memiliki rongga besar sebagai dasar membuat bleguran.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News