
Selain mencuci tangan, ajak si kecil dan keluarga untuk berjemur pada pukul 10 pagi, tak perlu berlama-lama, cukup 15 menit saja. Sinar matahari pada pukul 10 pagi membawa gelombang ultraviolet B menghasilkan Pro Vitamin D3 yang kemudian dirubah menjadi vitamin D3.
Vitamin D3 ini dapat memberikan manfaat meningkatkan kekebalan tubuh pada tubuh kita dan si kecil. Tips mudah untuk dilakukan setiap hari.
Untuk meminimalisir penyebaran virus, Mothercare juga memanjakan para orang tua dengan platform belanja digital melalui website www.mothercare.co.id. Para orang tua dapat memenuhi beragam kebutuhan si kecil dan bertransaksi secara langsung melalui portal belanja online Mothercare.
BACA JUGA: 3 Zodiak Ternyata Punya Sikap Kekanak-kanakan
Hanya dengan proses singkat dan praktis, produk dari Mothercare akan langsung dikirim ke alamat kamu secara cepat. (*)
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News