
GenPI.co - Talas atau taro merupakan tanaman yang banyak ditemukan di negara-negara tropis dan subtropis.
Di Indonesia, beberapa daerah kerap menjadikan umbi talas sebagai makanan pokok dan sumber karbohidrat.
BACA JUGA: Takut Virus Corona, 3 Negara Tak Akur Ini Terpaksa Bersatu
Ternyata, selain umbinya, daun talas pun sering dijadikan bahan masakan sejumlah hidangan.
Manfaat mengonsumsi daun talas pun ternyata sangat luar biasa. Berikut informasinya dilansir dari Healthline.
BACA JUGA: Mencoba Berkata Jujur, 4 Zodiak Ini Malah Sakiti Orang Lain
Dalam kajiannya, daun talas mengandung zat gizi mikro yang banyak, 145 gram dari daun talas mengandung 35 kalori, 6 gram karbohidrat, 4 gram lemak, 3 gram serat, 57 persen kandungan vitamin C, 34 persen kandungan vitamin A, 14 persen kandungan kalium dan 17 persen kandungan folat.
BACA JUGA: Wanita Akan Jantungan, Karena 4 Zodiak Ini Romantisnya Luar Biasa
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News