.webp)
GenPI.co - Semua orang pasti ingin punya pacar yang perhatian dan peduli terhadapnya. Perhatian dan kepedulian dianggap sebagai salah satu wujud kasih sayang.
Namun, ada juga beberapa orang yang sangat cuek kepada pacarnya. Bukannya tidak sayang, tetapi mereka memang memiliki sifat yang cuek dan kurang peka terhadap pasangannya.
BACA JUGA: Zodiak Paling Genit, Gebetan Bisa Kelepek-kelepek
Dilansir dari YourTango, ada 3 zodiak yang super cuek, sehingga seringkali membuat pacarnya kesal. Siapa saja mereka? Berikut ulasannya.
Aquarius
Aquarius merupakan orang yang tidak mau berketergantungan pada orang lain, termasuk pacarnya. Selain itu, mereka juga tidak peka dan tidak perhatian kepada pacarnya. Mereka tidak terbiasa untuk memberikan perhatian kepada orang lain, sehingga sulit melakukannya untuk pasangannya.
Sagitarius
Sagitarius merupakan zodiak yang menyukai kebebasan dan tidak suka dikekang. Karena ingin bebas, mereka juga memberikan kebebasan untuk pasangannya. Saking bebasnya, mereka jadi tidak perhatian dan tidak peka terhadap pasangannya.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News