.webp)
Olahraga rutin membuat tubuh kita segar dan bugar. Selain itu, ternyata, olahraga juga dapat menjaga kesehatan ginjal kita. Kamu tidak perlu olahraga berat, cukup joging, atau bersepeda secara rutin.
BACA JUGA: Benarkah Jahe Merah Ampuh Atasi Kerusakan Ginjal?
4. Jangan sembarang minum obat
Kamu harus benar-benar memperhatikan obat yang akan kamu konsumsi. Sebaiknya, saat tubuh terasa tidak sehat, langsung konsultasikan pada dokter. Jangan membeli obat sembarangan, karena, mengonsumsi obat dengan dosis berlebih bisa membahayakan ginjal. (*)
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News