
Pastikan juga pakaian yang dikenakan si kecil nyaman. Cegah kegerahan dengan mengatur suhu kamar.
2. Memberikan pijatan
Kamu juga bisa membantunya tidur dengan memberikan pijatan. Bayi yang dipijat lembut bisa memberikan efek rileksasi dan nyaman.
Saat tubuhnya nyaman si kecil juga lebih mudah untuk tertidur.
BACA JUGA: Tak Bisa Dipungkiri, Ini 6 Tanda Kamu Sedang Jatuh Cinta
3. Suhu kamar
Suhu kamar juga dapat memengaruhi kenyamanan bayi untuk memulai dia tidur.
Pilih suhu yang tidak terlalu panas dan dingin. Aturlah suhu menjadi 21-23 derajat Celcius.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News