Ini Bahayanya Sering Tidur Tengkurap

Ini Bahayanya Sering Tidur Tengkurap - GenPI.co
Ilustrasi tidur tengkurap (Foto: Thinkstock)

Nyeri tulang belakang

Tidur tengkurap dapat membuat tulang belakang menegang yang menimbulkan efek nyeri pada punggung, leher, serta persendian.

Dilansir dari Mayo Clinic, tidur dengan posisi tengkurap dapat mengubah kurva alami tulang belakang yang menyebabkannya kaku dan menegang.

Pegal pada leher

Tidur tengkurap secara tidak sadar membuat leher menoleh ke kanan atau kiri selama tidur. Akibatnya, tulang leher dan tulang belakang jadi tidak lurus dan ini bisa menyebabkan pegal pada leher dan bisa berakibat fatal.

BACA JUGA: Ramuan Ajaib Kunyit, Usir Jerawat membandel

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya