
BACA JUGA: Nikahi Cewek Italia, Ukraina & Jepang, Kamu Dibayar Puluhan Juta
3. Jangan mengambil keputusan dalam keadaan emosi
Dalam keadaan emosi, seseorang akan melakukan sesuai dengan apa yang diinginkannya tanpa perlu mengikuti kata hati atau bahkan perasaannya. Oleh karena itu, jangan pernah mengambil keputusan untuk menyudahi hubungan ketika kamu sedang emosi.
4. Berikan kesempatan untuk menjelaskan kesalahpahaman
Kamu tidak boleh berpikir negatif tentang pasanganmu. Bisa jadi apa yang kamu lihat tidak sesuai dengan kejadian yang sebenarnya. Ada baiknya kamu memberikan kesempatan kepada pasanganmu untuk menjelaskan hal yang sebenarnya atau kamu sendiri yang meminta penjelasan secara langsung dan mendengarkan darinya.
5. Jujur kepada diri sendiri
"Aku bahagia ketika mellihat dia bahagia", kata-kata yang terdengar sangat ironis. Bahagia bukan berarti harus menyakiti diri sendiri dan membiarkan dia pergi. Jika bahagiamu bersama dia ungkapkanlah rasa itu, jangan dipendam yang pada akhirnya hanya menggoreskan luka mendalam dan rasa sesal yang tidak pernah bisa diulang kembali. (*)
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News