
Cara ini bisa sangat membantu. Buah-buahan yang harus dikonsumsi antara lain buah ara, pisang, dan alpukat. Buah-buahan ini dianggap sebagai makanan yang dapat meningkatkan libido wanita karena dikenal sebagai afrodisiak.
BACA JUGA: Mau Greng dan Strong? Racik Bawang Putih dan Madu
Makanan ini juga menyediakan vitamin dan mineral penting yang dapat meningkatkan aliran darah ke organ kewanitaan.
3. Jangan Stres
Cara terbaik mengatasi stres adalah dengan meditasi. Setiap kali merasa cemas, Bunda bisa beranjak ke kamar atau tempat yang sepi. Bersihkan kepala dari semua pikiran yang meresahkan.Renungkan betapa indahnya kehidupan. Rasakan bahwa kita memiliki pasangan yang selalu mendampingi.
4. Makan Tiram Mentah
Pria dan wanita sama-sama melaporkan peningkatan gairah setelah memakan tiram mentah.
5. Tidur Cukup
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News