10 Makanan Terbaik Agar Kamu Tidak Terkena Glaukoma

10 Makanan Terbaik Agar Kamu Tidak Terkena Glaukoma - GenPI.co
Ilustrasi: orang terkena glaukoma ( sumber : shutterstock )

1. Ikan

Ikan air dingin seperti tuna, salmon dan mackerel mengandung EPA dan DHA, sejenis asam lemak omega-3 yang membantu meningkatkan suplai darah mata dan mencegah kerusakan saraf optik karena sebab apa pun. 

2. Jeruk

Dalam salah satu penelitian yang dilakukan di antara 584 wanita di Afrika-Amerika, ditemukan bahwa wanita yang memiliki lebih dari dua porsi jeruk segar per minggu, berisiko rendah terkena glaukoma dibandingkan dengan wanita yang memiliki porsi lebih sedikit per minggu.

BACA JUGA : Tenyata Kopi Tanpa Gula Punya Manfaat Luar Biasa

3. Wortel

Kehadiran vitamin A dan karoten dalam wortel membantu mengurangi risiko glaukoma. Buah-buahan dan sayuran yang kaya vitamin A, C, dan karoten sangat membantu mengurangi risiko penyakit mata. 

4. Wolfberry

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya